Halaman

04 December 2007

Masa Depanmu?

Puja dan puji marilah selalu kita panjatkan ke hadirat ilahi robbi yang memberikan keleluasaan kepada kita untuk berkarya, nge-blog atau kegiatan apapun yang kita lakukan sehari-hari. Betapa jarang kita menyinggung kebesaran dan karunia Tuhan yang diberikan olehnya melalui tulisan-tulisan kita. Baik itu di internet ataupun dalam kehidupan kita sehari-hari. Untuk itu, marilah kita singgung Zat yang Maha segalanya itu dalam setiap kesempatan yang kita miliki, terutama saat kita nge-Blog.

Sahabat, sudah sejauh mana Anda memprioritaskan masa depan? Atau, kita adalah orang yang terlena dengan kenikmatan, kemudahan yang kita alami saat ini. Marilah kita nikmati hari-hari yang kita lalui tetapi tetap memerhatikan untuk masa depan kita. Sebab, bagaimanapun masa depan adalah masa yang pasti kita alami, bagaimanapun bentuknya.

Selamat menata ulang cita-cita yang mungkin telah usang

No comments: